Wirausahawan adalah orang-orang yang mempunyai kemampuan melihat dan menilai kesempatan-kesempatan bisnis, mengumpulkan sumber-sumberdaya yang dibutuhkan guna mengambil keuntungan daripadanya dan mengambil tindakan yang tepat guna memastikan sukses.
kiat menjadi wirausahawan suksek
1. Pintar berkomunikasi
2. Ambisi untuk maju
3. Mau menambah ilmu pengetahuan
4. Membuat keputusan
5. Keyakinan diri
6. Penampilan yang baik
7. Mencapai tujuan dengan menggunakan orang lain
8. Kemauan bekerja keras
Wirausaha identik dengan keinginan membangun suatu usaha mandiri sesuai dengan ketrampilan, kesempatan dan peluang yang ada bagi setiap individu. Keinginan berwirausaha ini tak hanya dilatarbelakangi faktor ekonomi saja.
William A. Ward pernah berkata, "Ada empat langkah mencapai sukses,yakni perencanaan yang tepat, persiapan yang matang, pelaksanaan yang baik,dan tidak mudah menyerah."
Miliki Mimpi!
Obesi dan Hobi
Lihat Kenyataan
Buat Rencana Bertahap
Buat Anggaran
Susun Berbagai Rencana
Tidak ada komentar:
Posting Komentar